KULTWIT
You are here: Home » Liputan Media » Fahri Hamzah Minta Johan Budi jangan Banyak Omong

Fahri Hamzah Minta Johan Budi jangan Banyak Omong

jpnn.com, JAKARTA – Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah mengingatkan Juru Bicara Kepresidenan Johan Budi Sapto Prabowo tidak banyak berkomentar jika tak mengetahui adanya pertemuan antara Presiden Jokowi dengan Setya Novanto terkait kasus dugaan korupsi proyek e-KTP.

Menurut Fahri, tidak semua pertemuan Novanto dan Jokowi itu diketahui oleh mantan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tersebut.

“Tidak semua pertemuan antara ketua partai pendukung dengan presiden yang didukung diketahui Johan Budi,” kata Fahri di gedung DPR, Jakarta, Rabu (22/11).

Karena itu, Fahri mengingatkan, jika Johan Budi tidak diberitahu apa-apa oleh presiden, sebaiknya tak usah banyak bicara. “Dia (Johan) kalau tidak dikasih tahu presiden, tidak usah ngomong,” tegasnya.

Selengkapnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

Scroll To Top